BEM FISIP Universitas Jenderal Achmad Yani Laksanakan Kegiatan Bina Desa
Universitas Jenderal A. Yani – Dalam rangka mengimplementasikan Tridarma Perguruan Tinggi, mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FISIP Universitas Jenderal Achmad Yani, melaksanakan kegiatan Bina Desa Tahun 2023. Acara ini diselenggarakan di Lapangan Futsal Kp. Cijengkol RT 03/RW 13 Desa Cipaku, Kec. Paseh, Kab. Bandung pada hari Kamis (12/1). Program Bina Desa merupakan kegiatan...