Fakultas Farmasi Universitas Jenderal Achmad Yani Lantik Apoteker Baru
Universitas Jenderal A. Yani – Fakultas Farmasi Universitas Jenderal Achmad Yani kembali menyelenggarakan Pengambilan Sumpah/Janji Apoteker Angkatan XXXII, Program Studi Profesi Apoteker Universitas Jenderal Achmad Yani pada hari Selasa (4/10). Acara ini digelar di Grand Hotel Preanger, Kota Bandung, Jawa Barat dan diikuti oleh 203 peserta Angkat Sumpah. Dalam sambutannya, Prof. Hikmahanto Juwana, S.H., LL.M., Ph.D...